Partisipasi Aerofood ACS dalam Kunjungan Kenegaraan Presiden Vietnam
Tangerang(26/12), Dengan bangga kami turut berpartisipasi dalam kunjungan kenegaraan Presiden Vietnam (H.E.) Mr. Nguyễn Xuân Phúcke ke Jakarta, 23 Desember 2022 melalui pelayanan VViP Inflight Catering pada Presidential Flight Socialist Republic of Vietnam dengan rute CGK – HAN.
On Time Delivery with Best Quality Product is Our Commitment